Selasa, 28 September 2021

Keindahan Berserah Diri

Pandangan bahwa segala hal bersifat fana adalah bagian dari sikap berserah diri. Kami percaya bahwa tak ada gunanya melawan kekuatan alam. Sebaliknya, kami telah menemukan sebentuk keindahan dalam laku berserah diri.

Kami menghayati mekarnya pohon-pohon sakura di musim semi, memandang dengan khidmat kunang-kunang di musim panas, dan daun-daun yang menjadi merah di musim gugur.

(Haruki Murakami)

Tidak ada komentar: